{"id":3590,"date":"2018-03-25T15:35:37","date_gmt":"2018-03-25T15:35:37","guid":{"rendered":"https:\/\/doktermuslim.com\/?p=3590"},"modified":"2018-03-25T15:35:37","modified_gmt":"2018-03-25T15:35:37","slug":"histeria-konversi-gejala-hingga-cara-mengobati","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/doktermuslim.com\/histeria-konversi-gejala-hingga-cara-mengobati\/","title":{"rendered":"Histeria Konversi : Gejala hingga Cara Mengobati"},"content":{"rendered":"

Histeria konversi adalah penyakit yang diterminologikan adanya gangguan mental dan emosional yang menyeabkan gejala fisik tanpa adanya kelainan fisik yang mendasari. Ketika anda menjumpai gangguan ini, anda tidak dapat mengendalikan respon fisik baik tangan hingga kaki. Respon ini biasanya termasuk sensoris dan motoris.<\/p>\n

Dengan kata lain, anda akan mengalami gejala traumatik, stressful, dan respon tubuh dengan tremor, paralisis, pada tangan dan kaki atau kadang bersamaan. Penyebab yang mendasari tidak ada, baik injuri yang menyebabkan paralisis dan tremor. Meskipun dapat juga disebabkan oleh stress dan trauma emosional.<\/p>\n

Penyebab Histeria Konversi<\/strong><\/h3>\n

Histeria konversi secara normal disebabkan beberapa kondisi stress ekstrim, taruma emosional dan depresi. Ini merupakan respon tubuh terhadap kondisi lingkungan. Gejala fisik dapat muncul, dan hilang sendiri. Seperti seseorang takut dibunuh, takut tertembak, sehingga muncul paralisis pada tangannya. Kondisi fisik ini dapat terhindarkan dengan mengendalikan stress.<\/p>\n

Gejala Histeria Konversi<\/strong><\/h3>\n

Gejala dari gangguan ini sangat berbeda dari satu orang ke orang yang lain. Gejala ini juga tergantung dari derajatp keparahan. Gejala dapat muncul sekali atau berulang, tergantung stressor yang muncul. Gejalanya diantaranya:<\/p>\n