Astigmatisma (Mata Silinder) : Gejala hingga Tatalaksana
Astigmatisma (Mata Silinder) adalah masalah penglihatan yang sering terjadi disebabkan kelainan pada bentuk kornea, dimana lensa dan kornea mata mempunyai kecekungan yang irreguler. Kondisi...
Dakriosistitis : Gejala, Penyebab hingga Tatalaksana
Dakriosistitis adalah infeksi pada saccus lakrimalis pada sudut dalam mata, sehingga air mata tidak dapat melewati saluran tersebut parsial menuju ke hidung melalui duktus...
Mata Juling (Strabismus) : Gejala, Pemeriksaan hingga Pengobatan
Mata juling atau sering disebut strabismus adalah kondisi dimana mata tidak terkonfigurasi secara normal. Jika anda mengalami kondisi ini, maka mata anda terlihat ke...
Hifema : Manifestasi Klinis hingga Tatalaksana
Hifema adalah pengumpulan darah di camera okuli anterior mata (spasium di antara korna dan iris) dengan gejala nyeri dan apabila tidak diobati dapat menghalangi...
Ulkus Kornea : Gejala khas hingga Penanganan
Ulkus kornea adalah adanya celah erosi terbuka yang terbentuk di kornea, biasanya disebabkan infeksi dan trauma seperti penggunaan lensa kontak. Dibagian depan mata, terapat...
Konjunctivitis (Definisi, Gejala dan Tatalaksana)
Konjunctivitis adalah peradangan pada konjunctiva. Konjunctiva merupakan bagian terluar mata sehingga sangat mudah terpapar infeksi. Ciri khas dari infeksi konjunctivitis adalah diatasi vaskuler, infiltrasi...
Perdarahan Subkonjunctiva (Definisi, Gejala dan Tatalaksana)
Perdarahan subkonjuntiva adalah adanya kemerahan pada konjunctiva atau biasa disebut dengan mata merah yang terjadi akibat pecahnya pembuluh darah yang terdapat di bawah lapisan...
Pterigium (Definisi, Klasifikasi dan Tatalaksana)
Pterigium adalah adanya jaringan fibrovaskular yang berbentuk segitiga dimana apeks berada di kornea dan sekitarnya dan Basal berada di tepi dengan bentuk seperti sayap...
Konjungtivitis Bakterial– Gejala, Penyebab, dan Tatalaksana
Konjunctivitis adalah peradangan pada konjungtiva yang dapat disebabkan oleh mikroorganisme (virus, bakteri), iritasi ataupun reaksi alergi. Konjunctivitis dapat menyerang semua umur dan dapat terjadi...
Simblefaron, Ankiloblefaron, Lagoftalmus dan Ptosis : Kelainan Adhesi dan Menutupnya Palpebra
Kelainan adhesi atau perlengketan palpebra dan bola mata meliputi simblefaron dan ankiloblefaron. Sedangkan kelainan menutup tidaknya palpebra bola mata meliputi lagoftalmus dan ptosis. Berikut...
Trichiasis, Distichiasis, Entropion dan Ekstropion : Anomali Posisi Bulu Mata dan Palpebra
Anomali pada bulu mata meliputi trichiasis dan distichiasis, sedangkan anomali palpebra meliputi entropion dan ekstropion. Mari kita bahas dan pelajari, satu per satu.
1. Trichiasis
Trichiasis...
Muluscum Kontagiosum – Gejala, Penyebab dan Tatalaksana
Muluscum kontagiosum adalah infeksi virus yang dicirikan dengan lesi kulit yang terdiri dari single, dan multiple, bulat, berbentuk seperti kubah, berwarna pink, dengan papul...
Hordeolum – Gejala, Penyebab dan Tatalaksana
Hordeolum adalah infeksi fokal akut yang biasanya karena staphylococcal meliputi kelenjar zeiz (hordeolum eksterna), dan kelenjar meibom (hordeolum interna) di kelopak mata. Hordeolum sering...
Kalazion – Gejala, Penyebab dan Tatalaksana
Kalazion adalah peradangan paling sering di kelopak mata yang secara perlahan membentuk nodul yang membesar, disertai obstruksi kelenjar sebasea. Kalazion ada yang superficial dan...
Blefaritis – Gejala, Penyebab dan Tatalaksana
Blefaritis adalah salah satu peradangan pada kelopak mata. Blefaritis dapat dibagi secara anatomis menjadi blefaritis anterior dan posterior. Blefaritis anterior berarti terjadi peradangan pada...